Enzim protease banyak digunakan dalam bidang industri pangan. Papainrnmerupakan protease yang dapat berfungsi sebagai koagulan pada produksi kejurncottage dan mel1iadi alternatif pengganti enzim rennet yang relatif mahal.rnPenelitian ini bertujuan untuk mendapatkan enzim papain dari buah pepayarn(Carica papaya L.) melalui pengendapan dengan amonium sulfat dan aplikasinyarnpada produksi keju cot…
Tanaman nanas (Ananas comosus) merupakan salah satu tanaman yang banyak ditanam olehrnpetani di Indonesia, terutama di daerah Sumatera dan Jawa. Pada tahun 2005 produksi nanasrndi Indonesia mencapai 925.082 ton dan 1.427.781 ton pada tahun 2006. Berdasarkanrnhabitatnya, tanaman nanas dibagi menjadi empat jenis golongan antara lain: cayenne, queen,rnspanyol, dan abacaxi. Tanaman nanas jenis quee…
Air lindi merupakan pencemar lingkungan yang buruk, terutama jika menyebarrnke air tanah karena akan menyebabkan air tanah tercemar dan tidak dapatrndimanfaatkan, disamping kadar pencemarannya yang tinggi juga karena baunyarnyang busuk serta menyengat dengan wama yang coklat kehitaman. Padarnpenelitian ini dilakukan optimasi pengolahan air lindi dengan metodernelektrokoagulasi menggunakan alumi…
Penyebab bau langu pada susu kedelai yang merupakan salah satu senyawa organik dapat diadsorpsi denganrnmenggunakan adsorban bentonit (Ca-bentonit), arang aktif, dan gabungannya. Penentuan kondisi optimumrnpenggunaan adsorban dilakukan melalui uji organoleptik susu kedelai hasil kontak kepada sejumlah panelis. Kondisirnoptimum yang diperoleh yaitu waktu pengadukan selama 3 menit pada suhu 50°C…
Bromelin merupakan protease yang dapat memutuskan ikatan peptida padarnprotein dan dapat berfungsi sebagai koagulan pada produksi keju cottage.rnPenelitian ini mengembangkan ekstraksi enzim bromelin dari batang nanasrndengan metode pengendapan menggunakan amonium sulfat. Karakteristik enzimrnbromelin dilihat dari aktifitas enzim dan kadar protein menggunakanrnspektrofotometer. Hasil penelitian …
Kulit singkong merupakan limbah kaya karbohidrat yang dapat digunakan sebagai mediarnpertumbuhan bakteri Acetobacter xylinum untuk dapat menghasilkan produk fermentasi,rnberupa nata. Fermentasi dipengaruhi oleh beberapa faktor, salah satunya adalah penambahanrnnutrisi berupa nitrogen dalam media fermentasi. Sumber nitrogen yang digunakan biasanyarndari pupuk anorganik, seperti ZA atau urea. Pad…