Diabetes termasuk salah satu penyakit degeneratif yang terus meningkat dari tahun ke tahun dan menjadi permasalah kesehatan global. Penderita diabetes membutuhkan diet pangan untuk mempertahankan glukosa darah agar tetap normal.
Tujuan penelitian ini adalah menganalisa karakteristik tep[ung larut air berbasis kedelai, tempe kedelai dan tempe kecambah kedelai. Tepung larut air diperoleh dari tepung rendahlemak yang diekstrak dengan air dalam keadaan basa (pH 9).