Text
Aktivitasi anti jamur 2,3-dihidroksipentadekanoat dari kayu mahalilis (Palaquium sp)
Tujuan penelitian ini adalah untukrnmengevaluasi kandungan senyawa bioaktif darirnekstrak kayu mahalilis (Palaquium sp.) danrnmengidentifikasi senyawa bioaktiftersebut sebagairnanti jamur. Kayu mahali1is dimaserasi denganrnMeOH selanjutnya dipartisi secara bertingkatrndengan pelarut n-heksan, CHC~, EtOAc, dan nBuOH.rnHasil pengujian anti jamur, menunjukkanrnpartisi CHC~ teraktif dibandingkan partisi nheksan,rnEtOAc, n-BuOH, residu serta kontrolrnnegatifuya (CCB dan itraconazole). Permurnianrnpartisi CHCI3 dengan kromatografi kolomrnmenghasilkan lima fraksi (M-1- M-5). Fraksi M-2rnteraktif mampu menghambat pertumbuhan jamurrnSchizophyllum commune Fries dengan IC
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain