Text
Pengaruh kepemimpinan transformasional, stres kerja dan kepuasan kerja terhadap kinerja dosen FKIP UMSU
Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji hubungan langsungrnmaupun tidak langsung dari sebuah model multidimensional mengenairnpengaruh kepemimpinan transformasional , stres kerja dan kepuasan kerjarnterhadap kinerja para dosen fakultas keguruan dan ilmu pendidikanrnMuhammadiyah Sumatera Utara sebagai variabel antasenden. Sampelrn-adalah 30 dosen fakultas keguruan dan ilmu pendidikan dengan mengisirnkuisioner. Dalam penelitian ini, secara signifikan kepuasan kerja memediasirnkepemimpinan transformasional dan stres kerja terhadap outcome,rnsebaliknya ditemukan tidak signifikan. Penerapan kepemimpinanrntransformasional dari pimpinan fakultas meningkatkan kepuasan ke rja, danrnhal ini cenderung akan meningkatkan kinerja dari para dosen.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain