Text
Peningkatan pemahaman konsep grafik fungsi trigonometri siswa SMK melalui penemuan terbimbing berbantuan software autograph
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) apakah peningkatan pemahaman konseprnsiswa pada grafik fungsi trigonometri dengan penemuan terbimbing berbantuan SoftwarernAutograph lebih tinggi daripada siswa yang diberi pendekatan biasa; dan 2) bagaimanarnketuntasan dan aktivitas be/ajar siswa dengan penemuan terbimbing berbantuan SoftwarernAutograph. Penelitian ini merupakan studi eksperimen di SMK Telkom Sandhy Putra dan SMKrnSandhy Putra II Medan (Kelompok Pariwisata) dengan mengambil sampel 2 kelas dari masingmasingrnsekolah secara acak. Data yang diperoleh secara ternormalisasi dina/isis denganrnmenggunakan uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) peningkatan pemahaman konseprnsiswa pada grafik fungsi trigonometri yang memperoleh pendekatan penemuan terbimbingrnberbantuan Software Autograph lebih tinggi dari siswa yang memperoleh pendekatan biasa;rndan 2) ketuntasan dan aktivitas be/ajar siswa yang memperofeh pendekatan penemuanrnterbimbing berbantuan Softw;Jre Autograph lebih tinggi dari siswa yang memperoleh pendekatanrnbiasa.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain