Tanah Gayo merupakan wilayah budaya masyarakat etnis Gayo yang terletak di dataran tinggi Provinsi Aceh. Di wilayah ini terdapat situs arkeologis yaitu loyang ujung karang dan loyang mendale yang menyimpan informasi dari budaya Hoabinh dan Austronesia prasejarah, Keberadaan informasi tersebut diketahui dari berbagai unsur budaya yang terekam dalam ekskavasi yang selanjutnya diidentifikasi morfo…