Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar mahasiswa pada mata kuliahrnMekanika Teknik I melalui penerapan pembelajaran berbasis proyek. Penerapanrnpembelajaran berbasis proyek didasari pada pendekatan belajar kooperatif dalamrndiskusi kelompok kecil dengan menggunakan bahan ajar sebagai panduannya di dalamrnkelas. Subyek penelitan adalah seluruh mahasiswa Program Studi Teknik Ba…
Penelitian ini merupakan tahap awal dalam wacana pengumpulanrndata limbah pelabuhan terutama sedimen hasil pekerjaan pengerukan.rnPenelitian direalisasikan dengan tujuan: (1) mengidentifikasi karakteristikrnfisik dan kimia dari sedimen hasil pekerjaan pengerukan, (2) Mengetahuirnkadar polusi yang terkandung dari bahan penelitian, (3) Menganalisa reaksirnyang dimunculkan dari bahan penelitian ap…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas penggunaan media ajar pada matakuliah Mekanika Teknik I pada pokok bahasan gaya. Media ajar yang digunakanrnmerupakan media ajar sederhana yang dikembangkan oleh jurusan Pendidikan Teknik Bangunan. Media tersebut terdirirndari 2 (dua) macam, masing-masing untuk membantu proses pembelajarn 1 (satu) kompetensi dasar, yaitu kompetensi penguraia…