Penggunaan kitosan sebagai biosorben telah banyak dilakukan. Di samping memiliki beberpa kalebihan, kitosan sebagai biosorben juga memiliki kekurangan. Kitosan mudah larut pada pH rendah. Hal ini disebabkan situs aktif (gugus amina) dari kitosan mengalami protonasi dan kemampuan adsorpsinya mudah dipengaruhi oleh ion-ion dalam perairan. Untuk itu dalam penelitian ini diteliti penggunaan kitosan…