Islam selain sebagai agama, juga adalah sebagai objek kajian ilmu, sehingga di dalam dunia ilmu pengetahuan dikenal ilmu-ilmu keislaman. Ilmu-ilmu keislaman tersebut ada yang terkait langsung dengan pelaksanaan ajaran Islam sebagai agama yang termuat di dalam Alqur'an da Hadis Nabi SAW, ada pula yang terhubung dengan alam semesta. Variasi ilmu-ilmu keislaman tersebut menghasilkan konsekuensi l…
Tulisan ini memfokuskan pembahasannya tentang makna dan tunjukan (dalalah) dari matan suatu Hadis serta kontribusi Ilmu Semantik dalam memahami makna matan Hadis tersebut. Secara khusus tulisan ini akan menjelaskan teori apa saja dalam ilmu semantik yang relevan dipergunakan untuk memahami makna matan suatu Hadis; dan bagaimana implementasi teori semantik tersebut dalam memahami matan Hadis ter…