Perancanaan serta tata letak suatu bangunan harus disesuaikan dengan keadaan iklim sesuai dengan keadaan serta kondisi daerahnya masing-masing. Pengaruh-pengaruh yang tidak menguntungkan dari iklim terhadap kesehatan dan kenyamanan bangunan secara umum terdiri dari : 1. Sinar Matahari; 2. Hujan dan kelembaban; 3. Angin. Oleh karena itu kondisi serta prinsip-prinsip penyelesaian masalah bangunan…