Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis variable yang prioritas diperbaiki dalam rangka meningkatakan kualitas pelayanan di terminal penumpang pelabuhan Ambon melalui pendekatan analisis regresi linear. Hasil analisis menunjukkan bahwa dengan nilai koefisisen korelasi R sebesar 80,7%. Hasil uji F menunjukkan bahwa variable V1-V16 secara serentak berpengaruh signifikan terhadap variable depe…
Arus penumpang di pelabuhan Ambon, secara rata rata dalam 5 tahun terakhir mengalami peningkatan yang cukup tajam, oleh karena itu perlu diantisipasi melalui perbaikan kualitas pelayanan kepada para penumpang. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kualitas pelayanan di pelabuhan ambon melalui pendekatan analisis CSI. Hasil analisis menunjukkan bahwa ada 4 hal pokok dalam pelayananyang har…