Pelabuhan Tanjung Ringgit sebagai salah satu pelabuhan yang diprediksi menjadi pelabuhan andalan di kawasan Timur Sulawesi Selatan (perairan teluk bone) yang diharapkan mampu mengantisipasi pergerakan arus bongkar muat (B/M) barang di wilayah hinterlandnya. Permasalahan pelayanan jaringan jalan dalam rangka distribusi barang dari pelabuhan ke hinterland atau sebaliknya terkadang menghambat pros…
Pertumbuhan ekonomi perkotaan berdampak pada peningkatan aktivitas penduduk yangrnmenimbulkan mobilitas yang semakin tinggi. Di sisi lain, ketersediaan sarana dan prasaranarntransportasi di Indonesia masih belum memadai dilihat dari kuantitas dan kualitasnya. Padarnakhimya persoalan lalu lintas akan timbul seiring dengan kebutuhan pergerakan masyarakatrnperkotaan, tidak terkecuali di wilayah Ma…