Metode penelitian kualitatif secara luas telah digunakan dalam berbagai penelitian sosial termasuk sosiologi. Terdapat beberapa kesimpangsiuran dalam memahami metode kualitatif yang seringkali dianggap sebagai pelengkap dari metode kuantitatif. Penelitian pustaka ini ingin mendiskusikan beragam isu terkait dengan kelebihan dan kekurangan dalam metode penelitian kualitatif. Kami menyimpulkan bah…
Saat tengah mengikuti kegiatan belajar di dalam kelas Program Pendidikan Singkat Angkatan (PPSA) XXI Lemhanas RI 2017, saya terperangah menyimak paparan seorang dosen studi inti geopolitik dan wawasan nusantara mengenai ketahanan energi nasional. Ia membahas dinamika lingkungan strategis gloal dan nasional yang dinamis. Tidak mudah bagi semua bangsa menghadapi situasi persaingan global yang san…