Penyesuaina diri pada mahasiswa adlah hal yang sangat penting dalam perkuliahan di Perguruan Tinggi, terutama bagi mahasiswa perantauan. Sekalipun mahasiswa perantauan pada awalnya memiliki efikasi diri akademik yang tinggi, hal tersebut belum tentu mebantunya untuk bertahan di lingkungan akademik yang baru.