Salah satu metode untuk memodifikasi molekul dalam suaturnpolimer dapat dilakukan dengan cara pencangkokan. Dalam penelitian inirntelah dilakukan pencangkokan dari gugus reaktif asam adipat pada polistirena dengan inisiator benzoil (BPO). Proses pencangkokan dimulai terbentuknya radikal dari polistirena dan memvariasikan monomer asam adipat 0,1- 0,6 g. Hasil yang diperoleh menunjukkan telah ter…