Art Original
PILAR BERHIAS DI PURA SIWA BUJANGGA :IB Sapta Jaya*)
latar belakang dipahatkannya pilar berhias di pura siwa bujangga adalah kesucian dan sebagai lambang (simbol) pemujaan siwa dan wisnu. makna simbolis tri sula adalah trimurti yang dikaitkan dengan brahma, wisnu, siwa. juga dapat dikaitkan dengan triguna. makna simbolis cakra adalah sebagai senjata dewa wisnu dan juga simbol kesucian. sedangkan makna simbolis kamandalu adalah kesucian dan kehidupan kekal abadi.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain