Art Original
Gaya bahasa perbandingan dalam lirik tembang Cianjuran: ekspresi karakter masyarakat Sunda di Jawa Barat
Lirik lagu dari segi budaya telah mengalami pergeseran landasan filosofis. yang semula tertutup dan berkiblat pada budaya lokal kini berpaling ke budaya nonlokal. Budaya lokal bernilai adiluhung tergeserkan oleh pola budaya Barat yang serba praktis, individualistis, egoistis, dan konsumtif.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain