Text
Pemanfaatan media massa lokal dalam peningkatan pengetahuan kearifan lokal tokoh masyarakat Kabupaten Kutai Kartanegara Provinsi Kalimantan Timur
Penelitian ini mengkaji tentang Pemanfaatan Media MassarnLokal dalam Peningkatan Pengetahuan Kearifan Lokal TokohrnMasyarakat Daerah di Kutai Kartanegara. Diketahui kesultanan Kutairnadalah salah satu kesultanan yang tertua di Indonesia. Sekarangrnsebagai Sultan di Kutai Kartanegara adalah Salahuddin II. Karenarnsistem pemerintahan di Negara RepubJik Indonesia tidak menganutrnpaham otokrasi tetapi demokrasi tentunya sistem kerajaan telahrnditiadakan. Di Kutai dipimpin oleh seorang Kepala Daerah yaiturnseorang Bupati dan Wakil Bupati. Tetapi pemerintah dan masyarakatrnKutai tidak begitu saja nilai-nilai sejarah kesultanan dilupakan. Melaluirnsuatu tradisi upacara yang dinamakan Erau" sebagai salah satu mediarnyang dipergunakan masyarakat untuk dapat melestarikan kearifan-kearifanrnlokal di Kutai Kartanegara. Melalui upacara Erau ini dapatrnditampilkan berbagai seni budaya lokal merupakan kearifan lokal yangrndigali dari berbagai suku dayak di Kutai antara lain Dayak Kenyah
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain