Text
Leoni's language acquisition: a 2.5-year Indonesia baby-girl speech act acquisition
Tulisan ini ialah tentang basil suatu penelitian kasus yang mengungkapkanrnpemerolehan tindak tutur anak Indonesia pada usia balita. Masalah yang ditelitirnialah pengetahuan anak tersebut dalam mengomunikasikan maksud kepada orangrnyang ada pada lingkungannya pada usianya. Ancangan teori yang dipakai dalamrnpenelitian ini mengacu pada teori tindak tutur anak (Clark, 2003). Subjekrnpenelitian ialah seorang anak perempuan yang bemama Leoni New Mercy Siahaanrnpada usia 2,5 tahun. Objek penelitian ialah pemerolehan pragmatik anak pada usiarn2,5 tahun. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan mengikuti subjek dalamrnrancangan observasi naturalistik untuk merekam apa saja yang diucapkan oleh anakrnuntuk mengungkapkan maksudnya. Data dianalisis berdasarkan hubungan ucapanrnsubjek dengan konteks ucapan tersebut. Temuan penelitian ini menunjukkan bahwarnpemerolehan pragmatik Leoni pada usianya mencakup unsur-unsur penetahuanrnpenyampaian maksud seperti: I. meminta perhatian; 2.menunjukkan objek; 3.rnmenawarkan; 4. memohon; 5. megidentifikasi anggota masyakat padarnlingungannya; 6. mengugkapkan tata krama; 7. mempengaruhi; 8. bemegosiasirnuntuk menyelesaikan konflik; dan 9. membedakan peristiwa aktual dari permainan.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain