Text
Penambahan tembaga pada komposit PP/C dan pengaruhnya pada sifat mekanik dan konduktivitas listrik pelat bipolar komposit PP/C-Cu
Pelat bipolar merupakan komponen utama dari polymer electrolyte membrane (PEM) foe/ cell yang memiliki fungsirnutama mengumpulkan dan memindahkan elektron dari anoda dan katoda. Oleh karena itu material untuk pelat bipolarrnharus memiliki konduktivitas listrik yang tinggi. Untuk mendapatkan pelat bipolar yang murah, ringan, dan memilikirnkonduktivitas listrik yang tinggi, maka dikembangkanlah pelat bipolar yang terbuat dari komposit PP/C-Cu. Prosesrnpembuatan komposit PP/C-Cu ini tpenggunakan proses compounding, rheomix, hot blending, dan hot press. Padarnpenelitian ini dilakukan variasi komposisi tembaga yaitu O,I wt%, I wt%, dan 2 wt%. Dari basil penelitianrnmenunjukkan bahwa penambahan serbuk tembaga secara umum meningkatkan nilai densitas, kekuatan tarik, kekuatanrntekuk, modulus tekuk, modulus tarik, elongasi, konduktivitas, dan mengurangi porositas, tetapi nilai konduktivitasrnlistrik masih di bawah standar yang dipersyartkan untuk bipolar plate fuel cell.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain