Text
Analisis pengaruh kapasitas parkir pada kinerja ruas jalan (studi kasus: jalan imam bonjol) Medan
Ruas jalan yang dilalui untuk lintas harus direncanakan sebaik-baiknya sehingga setiaprnjenis pergerakan kendaraan pada dua ruas jalan dapat berjalan dengan aman danrnlancar. Penelitian ini meninjau ruas jalan Imam Bonjol yang juga digunakan sebagairnuntuk tempat parkir kendaraan pada jam puncak dan juga memiliki alat kontrol arahrnlantas yang digunakan yaitu lampu lalu lintas Penelitian dilakukan dengan menggunakanrnMetode Manual Kapasitas Jalan Indonesia dimana dilakukan analisa untuk mempelajarirndampak dari penggunaan parkir pada jalan Imam Banjol. Berdasarkan hasil analisarndata maka diperoleh tingkat pelayanan termasuk tingkat pelayanan B yang merupakanrntingkat pelayanan yang masih baik terutama pada saat jam puncak pengaturan sinyalrndan pengaturan parkir yang pada saat ini masih cukup baik sehingga volume kendaraanrnyang melalui ruasjalan masih cukup baik.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain