Text
Pendidikan moral bangsa
Sudah banyak orang memperbincangkanrnmasalah moral, khususnya moral secara perorangan atau pribadi. Dari moral pribadi -pribadi jadilah moral sesuatu kelompok atau suatu perkumpulan yang akhirnya membentuk moral sesuatu bangsa.rnMoral disini diartikan sebagai suatu polarntingkab laku yang menggambarkan perbuatan baik secara disengaja maupun tidak disengaja dalam kehidupan sehari-hari tentang apa yang dipikirkannya. Orang mengatakan moral yang baik apabilarndisepakati oleh banyak orang dan merupakan standar yang berlaku umum. Sebaliknya moral yang dihindari atau dijauhi adalah moral yang tidak baik.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain