Text
Carbon footprint estimation case study: the UK government home office
Departemen Home Office merupakan bag ian dari Pemerintah UK yang di tahun 2010 telah berkomitmen untuk menjadirnPemerintahan yang paling ramah lingkungan. Karenanya, Home Office juga turut berusaha mengurangi emisi karbonrnyang dikonsumsi dan lim bah yang dihasilkannya. Salah satu penyumbang emisi karbon tersebut adalah dari ICT, termasukrndidalamnya servis, perangkat, dan dalam pengoperasiannya sehari-hari. Tulisan ini mempelajari usaha yang dilakukanrnHome Office dalam mengurangi emisi karbon dari ICT, termasuk melakukan estimasi jejak karbon (carbon footprint) yangrndihasilkan, dan mempelajari usaha penanganan limbahnya.rnDari studi yang dilakukan, secara umum Home Office telah menerapkan berbagai strategi untuk mengurangi emisirnkarbonnya, misalnya memperbaiki infrastruktur ICI Selanjutnya, dengan menggunakan prinsip-prinsip pada NationalrnOffset Carbon Standard dan menggunakan SusteiT Energy and Carbon Footprinting Tool untuk mengestimasi jejak karbon,rndiperkirakan bahwa perangkat ICT mengkonsumsi 12,023,627 kWh/tahun, atau setara dengan 6,317,279 kg emisirnkarbon/tahun. Terkait pengolahan limbah, Home Office juga telah melakukan implementasi strategi pengolahan limbah,rntermasuk didalamnya limbah ICT atau e-waste, yang bertujuan mengurangi residu dari materiaiiCT, sehingga seminimalrnmungkin memberi impact yang buruk kepada lingkungan. Dengan mengetahui energi yang dikonsumsi serta strategirnyang dilakukan untuk mengurangi emisi karbon, diharapkan ke depannya Home Office dapat mengambillangkah-langkahrnperbaikan guna lebih mengurangi emisi karbon yang dihasilkan.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain