Text
Kerajinan pintal tali sebagai objek usaha ekonomis produktif bernilai seni tinggi
Kerajinan pinta! tali salah satu keterampilan yang dapat dikerjakan oleh seluruhrnlapisan masyarakat terutama masyarakat desa yang tinggal didaerah sumberrnbahan baku pembuat tali. Keterampilan merajut tali dapat dikerjakan sebagairnkegiatan usaha ekonomis produktif pengisi waktu luang yang berguna untukrnpenambah penghasilan keluarga . Aktivitas kerajinan ini sangat potensialrndikembangkan sebagai objek usaha karena tidak memerlukan modal besar,rnbahan bakunya mudah diperoleh serta peluang pasarnya masih cukup terbuka.rnUntuk mengembangkan usaha ini diperlukan ketekunan, keuletan sertarnketerampilan yang tinggi. Beberapa teknik pinta! dan motif anyam tali yangrndapat dikembangkan sampai pada pengerjaan finishing, tentunya disesuaikanrnselera konsumen diuraikan menurut prosedur prakteknya. Ternyata hasilrnkerajinan pinta! tali dapat berupa barang seni yang dapat dipasarkan sebagairncendramata, hiasan dan asesoris.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain