Text
Pendekatan antropologis dalam pembelajaran sejarah dan analisis tari
Sejarah analisis tari adalah salah satu mata kuliah wajib dalam kurikulum tari dan musik. Karena pengetahuan tentang antropologi sangat terbatas, para siswa mengalami kesulitan dalam menganalisis tarian. Artikel ini membahas beberapa solusi alernative yang meliputi beberapa pendekatan antrophological seperti integrasi, evolusi, difusi, budaya dan akulturasi.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain