Text
Kepemimpinan transformasional majelis dikdasmen dalam mengelola sekolah (studi kasus pada PD Muhammadiyah Kota Medan)
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: ( 1) kegiatan yangrndilakukan oleh Majelis Dikdasmen dalam mengelola sekolah, (2) kepemimpinanrntransformasional yang dilakukan oleh Majelis Dikdasmen. dan (3) faktor-faktor yangrnmenjadi kendala yang hadapi oleh Majelis Dikdasmen dalam mengelola sekolah yangrnberada dibawah pengelolaan dan pengawasan Muhammadiyah Kota Medan. Metodernpenelitian yang dipergunakan dalam tesis ini menggunakan pendekatan kualitatif.rnHasil penelitian menunjukkan bahwa, bentuk kegiatan yang dilakukan oleh MajelisrnDikdasmen Muhammadiyah Kota Medan dalam mengelola sekolah yang beradarndibawah pengelolaan dan pengawasannya masih monoton dan belum sepenuhnyarnmenerapkan kepemimpinan transformasional. Sebab dalam melaksanakanrnkepemimpinan transformasional selalu berbenturan dengan beberapa kendalarnkhususnya dalam pengelolaan sekolah yang berada dibawah pengelolaan danrnpengawasan Dikdasmen Muhammadiyah Kota Medan. Upaya yang dilakukanrnmengatasi kendala dalam mengelola sekolah adalah mensosialisasikan kepemimpinanrntransformasional dilingkungan kepala sekolah yang berada dibawah pengelolaan danrnpengawasan Muhammadiyah Kota Medan
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain