Text
Pengaruh konsentrasi penginduksi metanol serta sumber karbon sorbitol dan monitol terhadap produksi a-amilase Saccharomycopsis fibuligera R64 dalam Pichia pastoris
Pichia pastoris sudah banyak digunakanrnsebagai inang ekspresi protein heterolog untukrnkeperluan komersial. Beberapa keunggulan P.rnpastoris sebagai inang ekspresi protein adalahrnkemampuannya untuk tumbuh hingga mencapairndensitas sel yang tinggi dan adanya promotor genrnyang dapat diinduksi dengan ketat, yaitu AOXJ yangrnmengode alkohol oksidase. Peningkatan produksirnprotein rekombinan dibawah kontrol promotor AOXJrndalam sistem ekspresi P. pastoris masih menjadirnperhatian utama. Optimasi konsentrasi penginduksirnmetanol dan penambahan sumber karbon yang tidakrnmenghambat produksi protein asing, merupakanrnsalah satu strategi yang dapat dilakukan untukrnmeningkatkan level ekspresi protein. Penelitian inirnbertujuan mempelajari pengaruh konsentrasirnpenginduksi metanol serta sumber karbon tambahanrnsorbitol dan manito! terhadap tingkat ekspresi -rnamilase Saccharomycopsis fibuligera (Sfamy)rnrekombinan oleh P. pastoris (Mut}. Kedua jenisrnsumber karbon ini dikenal sebagai sumber karbonrnyang non-represif, yaitu dapat meningkatkanrnpertumbuhan P. pastoris, namun tidak menghambatrnpromotor AOXJ dan ekspresi protein asing. a.Amilaserndiekspresikan menggunakan inang P.rnpastoris GS115 (His-, Mut) dengan tambahanrnsumber karbon sorbitol dan manito! secara terpisahrnke medium ekspresi. Hasil penelitilm menunjukkanrnkonsentrasi penginduksi metanol optimum untukrnproduksi Sfamy adalah 0,75%. Penambahan sorbitolrndan manito! meningkatkan produksi Sfamy.rnKonsentrasi sorbitol dan manito! 2% denganrnpenginduksi metanol 0,75% meningkatkan levelrnsekresi Sfamy rekombinan berturut-turut 2, 13-kalirndan 1 ,94-kali dibandingkan tanpa penambahanrnsumber karbon. Hasil ini menunjukkan bahwarnpemberian sumber karbon tambahan dapatrnJKTI, Vol. 13, No.2, Desember 2011rnmeningkatkan sekresi protein rekombinan oleh P.rnpastoris dan sumber karbon tambahan sorbitollebihrnefektif digunakan dibanding manitoI.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain