Text
Isolasi dan identifikasi senyawa flavon dari ekstrak etil asetat Brucea Javanica merrill
Buah Makasar (Brucea javanica Merrill)rnadalah tanaman bias liar dan dapat digunakanrnsebagai obat tradisional. Isolasi dan pemurnianrnterhadap ekstrak etil asetat buah makasarrnmenggunakan kromatografi kolom silica gelrndengan etil asetat:n-heksana sebagai fase gerakrnsecara gradient berhasil diperoleh suatu senyawarnmurni dalam bentuk kristal kuning. Dari senyawarntersebut diidentifikasi lebih lanjut menggunakanrnspektrofotometer inframerah (IR), LC-MSrn(kromatografi cair spektrometer massa), ID- 2DRMIrn(resonansi magnetik inti) dan, kristal kuningrnberhasil diidentifikasi sebagai 6-hidroksi-2-(3,4,5-rntrihydroxyphenyl)-4H-chromen-4-one,rnmerupakan senyawa flavon dengan rumus molekulrnC ISH 1006 dan berat molekul287, 18 rn/z.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain