Text
Model dynamik penyebaran penyakit demam berdarah dengue (DBD) berdimensi dua
Disini dikaji model dynamik penyebaran penyaktf Demam Berdarah Dengue (DBD)rndengan asumsf jumlah populasf host dan vektor yang konstan. Pada tulisan inf model direduksirndari sistim berdimensf tiga kedalam sistim dimensi dua sehingga perilaku dynamik dapatrndianalisa pada bidang R2rn• Pada model dimensf dua, jika parameter ambang R > 1, makarnkeadaan endemik menjadi stabil asymtotik secara global pada masa analisa perilakurndynamiknya ditemukan daerah perangkap (trapping region) yang memuat orbit heteroklinikrnmenghubungkan titik pelana yakni titik asal dengan titik endemik. Dengan menggunakan orbitrnheteroklinik, dapat ditaksir periode waktu yang dibutuhkan dari suatu keadaan untukrnmencapai suatu keadaan tertentu.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain