Text
Analisis alternatif kelembagaan pusat pembinaan akuntan dan jasa penilai sebagai pembina dan pengawas profesi penunjang jasa keuangan
Keterlibatan Indonesia sebagai negara berkembang di dalam keanggotaan Asean Economic Community dan World Trade Organization mendorong Indonesia untuk membuka peluang lebih besar bagi pemasok asing dalam sektor jasa (liberalisasi jasa). Oleh sebab itu, Indonesia dengan penyedia jasa luar negeri. Pusat pembinaan akintan dan jasa penilai sebagai pembina dan pengawas akuntan publik, penilai publik, dan aktuaris mempunyai tanggung jawab dalam pengembangan kualitas dan kompetensi kettiga profesi tersebut.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain