Text
Aplikasi minimum spanning tree dengan metode prims dan kruskal menggunakan borland delphi 5.0
Metode Prims dan Metode Kruskal digunakan untukrnmenyelesaikan masalah dari pohon bentukan minimal. Keduanyarndigunakan apabila kita ingin mendapatkan jalur pohon bentukanrnminimal dari suatu masalah, seperti jaringan instalasi pemasanganrntiang listrik, jaringan transportasi dll. Walaupun kedua metoderndiatas memiliki kegunaan yang sama tapi langkah penyelesaiannyarnberbeda.rnUntuk kedua kasus yang penulis bahas pada metode Kruskalrndiperlukan prosedure pengecekan sirkuit, keterhubungan graph danrnprosedure pengurutan ruas. Pada metode Prims yang diperlukanrnprosedure pengecekan simpul-simpul terdekat pada setiaprnpemasangan ruas.rnUntuk mengetahui metode mana yang baik untuk digunakan,rndalam arti lebih optimum saat digunakan dan dapat digunakan untukrnmasalah yang berlainan maka keduanya diperbandingkan. Hal yangrndibandingkan adalah dari segi tahap pemasangan ruasnya danrnproses penyelesaian masalah melalui contoh masalah.rnPerbandingan dari kedua masalah yang dibahas menemukanrnbahwa metode Prims memberikan hasil yang lebih optimum hilarndibandingkan dengan Metode Kruskal, sehingga dengan adanyarnperbedaan proses perhitungan pada kedua metode tesebut makarnlangkah pemasangan ruas pada masing-masing metode dapatrnberbeda. Berdasarkan hal ini lebih baik menggunakan metode Primsrnuntuk menyelesaikan masalah pohon bentukan minimal
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain