Text
Silat bugis/silat sumping menelusuri sejarah dan perkembangan kesenian masyarakat muslim di Kabupaten Jembrana
Kesenian silat Bugis/silat Sum ping di Kabupaten Jembrana merupakan salah satu kesenianyang diperkenalkanrnoleh orang-orang Bugis yang datang ke Jembrana pada masa kerajaan Jembrana di bawah kepemimpinan IrnGusti Ngurah Pancoran sekitar tahun 1669. Kesenian silat Bugis/silat Sumping mampu berakulturasi denganrnkesenian masyarakat lokal seperti jegog dan janger, serta mengalami juga perkembangan dalam perjalananrnsejarahnya di Kabupaten Jembrana. Tulisan ini akan berusaha untuk menelusuri perjalanan sejarah kesenianrnsilat Bugis/silat Sumping. Dengan mengklasifikasikan kategori sejarah dan melihat semesta simbolis darirnkesenian ini akan berusaha untuk dipaparkan bagaimana posisi dan fungsi kesenian ini dalam kehidupanrnmasyarakat baik pendatang maupun lokal di Kabupaten Jembrana.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain