Text
Pemikiran-pemikiran Siwa-Buddha I Gusti Bagus Sugriwa
I Gusti Bagus Sugriwa (1900-1977) adalah seorang cendekiawan Bali yang telah mcmbuat sejarahnyarnsendiri dan mcwamai sejarah pemikiran kebudayaan Nusantara. Ja seorang pendidik, politikus, seniman,rnbudayawan dan agamawan dengan karya-karyanya. Pemikiran-pemikiran di bidang Siwa-Buddharnmerupakan hasil pemahamannya atas sejumlah sumber berupa naskah maupun tradisi agama yang masihrnhidup di Bali dan Lombok. Ia tidak hanya sebagai peneliti namunjuga penekun dan penghayat ajaran agamarnini. Dari pcmahamannya atas sejumlah sumber ditemukan betapa gaib hakikat Bhatara Siwa dan BhatararnBuddha scbagai asal mula, yang memelihara dan tujuan akhir segala yang ada. Berbeda-beda manifestasirnbcliau namun sesungguhnya bcliau adalah tunggal dan csa. Sejumlah persamaan atau paralelisme antararnajaran Saiwa dan Bauddha terjadi pada tataran metafisika (tattwa) dan juga etika (sasana/si/a), yangrnsclanjutnya bennuara pada ritual (upacara). Bisa menyatunya ajaran Saiwa dan Bauddha dalam wujudrnSiwa-Buddhagama sepcrti terckam di dalam sejumlah naskah baik tutur maupun kakawin berbahasa JawarnKuno nampak akibat pengaruh Tantrayana yang bisa diterima oleh kedua tradisi ini. Dengan demikian baikrnajaran Saiwa maupun Bauddha berisfat Tantris.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain