Text
Analisis kebutuhan luasan area hijau berdasarkan daya serap co2 di Kabupaten Karanganyar Jawa Tengah
Tingginya aktifitas suatu wilayah (perkotaan) berdampak pada menurunnya kualitas lingkungan wilayah tersebut. Penurunan kualitas lingkungan salah satunya diakibatkan oleh populasi gas karbondioksida(co2). Salah satu upaya untuk menekankan konsentrasi co2 di udara perkotaan yaitu dengan menerapkan konsep area hijau atau yang lebih dikenal dengan ruangan terbuka hijau(RHT). Salah satu RHT yang sesuai dengan perkotaan yaitu hutan kota. Penelitian ini bertujuan mengetahui kesesuaian luasan area hijau dengan total emisi yang dihasilkan di Kabupaten Karanganyar. Luas area hijau yang di analisis yaitu empat titik hutan kota.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain