Text
Kubur batu di Sumba Barat, Nusa Tenggara Timur (makna dan filosofi sejarah)
Batu Kubur Bagi masyarakat Sumba adalah sarana penghubung dan wujud serta simbol keharmonisanrnhubungan manusia yang hidup di alam nyata dengan roh Ieluhur. Sebagai simbol hubungan yang harmon isrnantara manusia Sumba dengan roh Ieluhurnya, batu kubur ini tetap dijaga dan dilestarikan oleh masyarakatrnSumba. Masyarakat sumba mempunyai kepercayaan bahwa Ieluhur mereka yang telah meninggal akan tetaprnmengawasi kehidupan mereka dan senantiasa menuntun jalan kehidupan yang dilalui oleh manusia yangrnmasih hidup di alam nyata. Keberadaan batu kubur ini tidak dapat dipisahkan dalam kehidupan masyarakatrnSumba, dan untuk Iebih mcmahami tentang makna dan filosofis dari keberadaan batu kubur ini, dilakukanrnpenelitian dengan menggunakan pendekatan sejarah serta untuk dapat mengungkap fungsi dan maknarnfiIosofisnya digunakan pendekatan antropologi dengann menggunakan teori fungsional dan teori semiotikrnyang berusaha memberikan pemahaman terhadap simbol dan makna.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain