Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara: (1)rnsupervisi kepala sekolah dengan kinerja guru, (2) budaya kerja dengan kinerjarnguru, (3) motivasi kerja dengan kinerja guru, dan (4) supervisi kepala sekolah,rnbudaya kerja dan motivasi kerja dengan kinerja guru. Subyek penelitian adalahrnguru SD swasta di Medan Petisah dengan jumlah sebanyak 122 orang. Sebelumrnpenelitian dilakuka…
Dalam beberapa tahun terakhir English telah diajarkan di tingkat sekolah dasar. Namun, banyak sekolah di Surabaya telah memperkenalkan bahasa Inggris dalam kurikulum mereka pada tingkat pra-sekolah. Dalam makalah ini penulis menjelaskan Semi-Sekolah Internasional di Surabaya sebagai model, karena bahasa Inggris diberikan sejak tingkat kelompok bermain di mana siswa berusia sekitar 2-3 tahun. De…
Penelitian ini untuk mengkaji efektivitas penyelenggaraan akreditasi pada sekolah/rnmadrasah dengan dua tujuan, yaitu (1) bagaimana hasil akreditasi dimanfaatkan oleh pemerintahrndaerah pada tingkat provinsi/kabupaten/kota dalam penentuan kebijakan dan program, danrn(2) bagaimana kredibilitas asesor dapat menjamin hasi! akreditasi yang akurat dan akuntabel.rnMetode yang digunakan adalah meta-an…
Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh model pembelajaran kooperatif dan kepribadian siswa terhadap hasilrnbelajar Fisika. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Swasta di kecamatan Medan Area, yang berjumlah 157 orang. Pengambilan sampel dilakukan secara acak kluster. Hasil pengundian didapat sebanyak 28 siswa SMP Al-lttihadiyah untuk model pembelajaran kooperatif…
Penelitian ini terkait dengan pelaksanaan evaluasi diri sekolah (EDS) dengan duarntujuan, yaitu: (1) mengidentifikasi kendala-kendala yang dihadapi pada pelaksanaan EDS; danrn(2) mengidentifikasi solusi alternatif untuk mengatasi kendala-kendala tersebut. Metode yangrndigunakan adalah meta-analysis dengan menggunakan data primer dan sekunder. Data primerrndiperoleh dari kuesioner terbuka yang d…
Dalam tulisan ini dibahas bagaimana hubungan antara pola menonton sinetron keagamaan di televisi dengan pengalaman agama masyarakat kota Medan. Sampel penelitian terdiri dari tiga kecamatan, 12 kelurahan dan 183 orang responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan dan positif di antara frekuensi menonton, lama menonton dan pola menonton sinetron keagamaan di tel…
Perjalan cinta seorang gadi yang diwarnai konflik dan kekerasan.rn
Kota Medan saat ini berkembang dan gencar-gencarnyarnmembangun menuju kota yang modern dan metropolis. Arahrnperkembangan kota yang modern dan metropolis cenderung memberirndampak pada konsep berpikir atau perilaku masyarakatnya, terutama dirnbidang konstruksi dan arsitektur. Perilaku dalam praktek konstruksirncenderung mengutamakan faktor fisik bangunan tanpa memperdulikanrntata aturan banguna…
Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pengaruh layananrnakademik (X) baik secara parsial maupun simultan dilihat dari dimensi buktirnfisik (X1), kehandalan (X2), daya tanggap (X3), jaminan (X4), dan empati (X5)rnterhadap kepuasan mahasiswa UMSU (JJ. Populasi penelitian adalahrnmahasiswa UMSU angkatan 2006 berjumlah 1.398 orang terdiri dari tujuhrnfakultas dan sampel diambil sebanyak 302 …
Keandalan jalan mutlakrndiperlukan karena kerusakan jalan akan menghambat arus lalu lintas. Kerusakan jalan dapat disebabkan oleh berbagairnfaktor, salah satu faktor terpenting adalah muatan berlebih. Muatan berlebih dapat menyebabkan beban masing-masingrngandar kendaraan me1ebihi standar yang ditetapkan. Kondisi ini teijadi pada truk yang bebannya melebihi batas. Da1amrnmerancang struktur jala…