Diversifikasi bahan baku pembuatan mi menggunakan sumber karbohidrat lokal memberikan keuntungan, antara lain mengurangi permintaan terhadap terigu impor dan penyediaan pangan untuk kebutuhan khusus, seperti gluten-free diet.
Kerontokan buah berpotensi mengurangi hasil buah durian sehingga peru dikendalikan. pengendaliannya dapat dilakukan dengan baik apabila terlebih dahulu diketahui kerontokan buahnya. Penelitian ini mengkaji kerontokan buah pada dompol yang berbeda posisinya pada suatu pohon dari dua varietas durian.