Ergonomi adalah studi yang menekankan pada bagaimana mesin, peralatan, dan kondisi kerja dapat diatur dalam rangka meningkatkan efisiensi masyarakat. masalah ergonomi dapat ditemukan di rumah tangga, kantor, pabrik, industri kerajinan dan sebagainya, dan bunga utama adalah bekerja orang dalam pekerjaan apapun dan tempat kerja. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental yang bertujuan unt…
Informasi merupakan suatu kebutuhan yang setiap masa terus meningkat dalam menghadapi tuntutan zaman. Kebutuhan kini telah meningkat mulai dari tertier menjadi primer. Kebutuhan informasi ini sudah tidak bisa dihilangkan dalam kehidupan sehari-hari. Mari kita me-review kegiatan masing-masing dari pagi sampai malam, apakah pernah sehari saja kita tidak membaca dan melihat informasi, baik ilmiah …
Persentase infeksi HIv pada kelompok umur 20-24 tahun (14%) dan persentase kumulatif kasus AIDS tertinggi pada kelompok umur 20-29 tahun (30,7%), kemudian pada kelompok umur 15-19 tahun (3,3%). Angka kejadian pada anak sekolah dan mahasiswa sebanyak 1.086 orang dan HIV/AIDS terjadi pada remaja yang berusia 15-29 tahun. Prevalensi kasusu AIDS per 100.000 penduduk berdasarkan provinsi, Provisi Be…
Dari tahun 2005 sampai dengan tahun 2006 telah terjadi Kejadian Luar Biasa (KLB) difteri di Kabupaten Tasikmalaya pada kelompok umur 1- 15 tahun sebanyak 55 anak (15 kasus meninggal, AR = 0,45% dan Case Fatality Rate (CFR) = 31,91%). Pada Januari 2007 juga telah terjadi KLB difteri di Kabupaten Garut pada kelompok umur kasus 2- 14 tahun sebanyak 17 anak (2 kasus meningal, CFR = 11,76%, AR = 1,5…
Pada Oktober 2006, di Kota Depok terjadi Kejadian Luar Biasa (KLB) chikungunya yang menyerang 200 warga dirnKelurahan Cinere, Kecamatan Limo, Kota Depok. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor sosiodemografi danrnlingkungan serta faktor dominan yang mempengaruhi KLB chikungunya di Kelurahan Cinere Kecamatan Limo KotarnDepok. Desain studi yang digunakan adalah kasus kontrol dengan juml…
Makanan dengan kandungan zat gizinya sangat dibutuhkan oleh mahluk hidup termasuk manusia untuk tumbuh danrnberkembang biak. Sebaliknya melalui makanan dapat juga dipindahkan beberapa penyakit yang ditularkan melaluirnmakanan seperti diare dan keracunan makanan. Tingkat kontaminasi makanan masih cukup tinggi (oleh E. coli 65,5%)rndan prevalensi penyakit diare sebanyak 116.075 kasus tahun 1995 d…
Artikel ini disarikan dari disertasi berjudul negara dan hubungan masyarakat di Rote". Artikel ini membahas hubungan antara negara dan sosiety di Rote Island (Rote Ndao distrik) terdiri dari 19 kerajaan (Nusak) dengan berbeda budaya
Isolasi mikroba pada kulit umbi dahlia merah lokal menghasilkan kapang dominan yang berpotensi sebagai sumber enzim inulinase. Aplikasinya dilakukan dalam hidrolisis inulin dari umbi yang sama dengan pembanding hidrolisis menggunakan enzim amylaase yang masing-masing menghasilkan hidrolisat inulin A dan hidrolisat inulin B sebagai fruktooligosakarida (FOS). Tujuan penelitian ini adalah untuk me…
latihan fisik intensitas berat dan sedang dapat meningkatkan penyerapan oksigen, menyebabkan meningkatkan metabolisme, yang pada gilirannya dapat meningkatkan produksi molekul radikal bebas. Kenaikan konsentrasi molekul radikal bebas yang melebihi kapasitas pelindung dari sistem pertahanan antioksidan dapat menginduksi stres oksidatif. Ginseng dianggap sebagai bantuan ergogenic alami dan telah …
Produk obat herbal/produk jamu yang berasal dari tanamanakan dipengaruhi dari kualitas bahan baku.rnKualitas bahan baku tanaman juga akan dipengaruhi berbagai faktor; baik itu kondisi tanah, budidaya, pascarnpanen maupun pada saat pengolahan bahan baku menjadi simplisia ataupun ekstrak. Oleh karena itu, untukrnmembuat obat herbal diperlukan standarisasi ekstrak agar dihasilkan obat herbal yang …