Penelitian ini mengkaji tentang upaya pemberdayaan masyarakat pelaku usaha kecil yang berada pada sentra usaha kerajinan Cibeusi di Kabupaten Sumedang, dengan fokus permasalahan bagaimana model fasilitas belajar yang dapat memberdayakan kelompok pelaku usaha kecil dalam mengembangkan kemandirian usaha produktivitasnya ?. Tujuan penelitian ini adalah mengembangkan program pemberdayaan pada masya…
Kegiatan IBM ini bertujuan mengatasi permasalahan masyarakat, dimana selama ini masyarakat desarnrambungan I dan II yang selama ini kegiatannya kebanyakan bekerja sebagai buruh bangunan untukrnmenghidupi keluarganya, sehigga jika pekerjaan tidak ada maka mereka akan sangat kesulitan menghidupirnkeluaraganya, sehingga timbul ide untuk meningkatkan pendapata masayrakat melalui kegiatan budidayarn…
Penelitian ini merupakan studi empiris untuk menguji pengaruh positif laba (EAT), Arus Kas Koperasi (CFO) dan RUPS dengan dividen tunai pada perusahaan manufaktur (satu penerapan data panel). Pengambilan sampel yang digunakan adalah purpoisive dengan jumlah sampel sebanyak 18perusahaan yang berturut-turut membayar dividentunai selama 2007-2011.
Kegiatan belajar mengajar merupakan proses interaksi antara pengajar (guru) dengan peserta didik (siswa) baik bersifat teacher centred (berpusat pada guru) maupun student centred ( berpusat kepada siswa). Pengajaran berpikir (teaching of thingking) sebagai suatu konsep pengajaran yang bersifat student centred, menekankan bahwa proses belajar mengajar sebagai suatu proses pengembangan kemampuan …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan sembilan tahunrnstudi wajib di daerah pesisir barat dan timur Sumatera Utara. IturnLokasi penelitian adalah Sibolga dan Mandailing Natal di daerah pesisir barat danrnTanjung Balai, Medan, dan Langkat di daerah pesisir timur. Populasi inirnpenelitian termasuk orang nelayan dan sekolah dasar dan menengah. Penelitianrnhasil dalam: (1) tingkat t…
Belajar dalam penelitian ini di bertujuan studi menggunakan strategi kontekstualrnpembelajaran dan strategi menggunakan modul. Kedua strategi tersebut merupakan penelitianrnStrategi memberikan peran aktif bagi siswa dalam proses pembelajaran, dan juga dapat menciptakanrnsuasana belajar yang efektif dan silahkan bagi siswa. Dengan demikian penelitian ini bertujuan untuk mengetahuirn: (1) perbeda…
Pemenuhan hak klien pada pelayanan kesehatan khususnya pelayanan KB merupakan salah satu domain untuk meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan dengan terpenuhinya hak klien yang terdiri dari hak memperoleh informasi kesehatan, hak akses pelayanan kesehatan, hak memilih jenis alat KB yang diinginkan, hak memperoleh rasa aman (Safety), hak privasi, hak untuk diperlakukan dengan sopan, ramah, lay…
Pelepah kelapa sawit (PKS) merupakan salah satu biomassa lignoselulosa yang tersedia cukup melimpah dirnIndonesia. Serat PKS mengandung selulosa yang dapat dikonversi menjadi glukosa, dan selanjutnya dapat diprosesrnlebih lanjut untuk menghasilkan berbagai produk yang mempunyai nilai tambah. Tujuan penelitian ini adalah untukrnmempelajari pengaruh pretreatment biologis pada serat PKS menggunaka…
Pembelajaran fisika dengan menggunakan model/metode/strategi memberikan dampak yang tinggi dalam pengembangan pemahaman siswa dan kualitas pembelajaran. Model/metode menjadi peran penting bagi guru dalam pembelajaran. Selain model strategi, faktor internal peserta didik perlu dikembangkan agar mendapatkan prestasi belajar yang maksimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh metode …
Tujuan- Tulisan ini bertujuan memberikan gambaran tentang kontribusi Lembaga Keuangan Mikro Syariah dalam proses pemberdayaan perempuan-perempuan pengusaha mikro dan merekomendasi beberapa kebijakan yang relevan. Metode- Tulisan ini merupakan hasil riset lapangan tahun 2012 terhadap BMT-BMT Agam Madani di Kab. Agam Provinsi Sumatera Bar…