Tanaman soba (fagopyrum esculentum) berasal dari wilayah subtropis, berpotensi, sebagai pangan fungsional karena mengandung senyawa flavonoid antioksidan yaitu rutin. Kadar rutin sangat dipengaruhi oleh lingkungan. Penelitian dilaksanakan di kebun pembibitan, desa kopo (600 meter dari permukaan laut) kabupaten Bogor, Jawa barat , dari bulan Mei sampai Juli 2012. Metode yang digunakan adalah ran…
Tanaman soba (Fagopyrum esculentum) berasal dari wilayah subtropics, berpotensi sebagai pangan fungsional karena mengandung senyawa flavonoid antioksidan yaitu rutin. Kadar rutin dangat dipengaruhi oleh ingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi tanaman soba sebagisumber bahan pangan fungsional. Penelitian dilaksanakan dikebun pembibitan, desa Kopo (600meter dari permukaan lau…