Makalah inirnmemaparkan hasil pengembangan beberapa model acuan untuk menentukan jumlah stasiun pencatat percepatanrngempabumi kuat pada tingkatan negara berdasarkan kondisi geografis, demografis, dan sosial-ekonomi. Beberaparnmodel ini dapat digunakan dalam pengembangan lebih lanjut sistem pencatat gempa bumi kuat Indonesia. Dasarrnpengembangan model adalah sistem serupa di Selandia Bam, Jepan…