Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan media pembelajaran pendukung berbentuk mobilernlearning pada materi esensial untuk siswa SMA. Mobile learning yang dibuat dijalankan pada handphonernyang mendukung flash player terutama berbasis symbian S60 ]'d. Metode yang digunakan dalam penelitianrnini, yaitu metode penelitian dan pengembangan (Research and Development). Tahap pertama dibatasirnpad…